Assalamu’alaikum Wr.Wb Selamat pagi anak-anak, salam olahraga ! Apa kabar semuanya ? semoga anak-anak di rumah selalu diberi kesehatan dan tetap semangat untuk mengikuti pembelajaran…
MINGGU KE-16 PJJ PJOK KELAS 9 | PENCAK SILAT
Pukulan Bandul Pukulan bandul menggunakan Teknik menggerakkan tangan secara membandul dari bawah ke atas. Dilakukan dengan posisi tangan ditekuk 90⁰. Pukulan ini dapat dilakukan dengan…
MINGGU KE-16 PJJ PJOK KELAS 8 | PENCAK SILAT
PUKULAN DEPAN Pukulan depan atau bisa juga disebut pukulan lurus adalah pukulan yang dilakukan dengan lintasan lurus ke depan. Agar badan tidak cidera, pukulan ini…
MINGGU KE 15 PJJ PJOK KELAS 9A-F |LEMPAR CAKRAM GAYA MENYAMPING
LEMPAR CAKRAM GAYA MENYAMPING Gaya samping adalah dimana gaya dari sang atlet pada waktu persiapan menghadap ke arah samping / searah dengan tangan yang nantinya…
MINGGU KE 15 PJJ PJOK KELAS 8A-E | LOMPAT JAUH GAYA MENGGANTUNG/ MELAYANG
Lompat Jauh Gaya Menggantung (Schnepper) Gaya menggantung, sering juga disebut dengan gaya schnepper, merupakan salah satu gaya dari lompat jauh yang tidak bisa diubah kecepatannya…
MINGGU KE-13 PJOK KELAS 9
SERANGAN adalah serangan adalah usaha pembelaan diri dengan menggunakan lengan/ tangan atau tungkai/ kaki untuk mengenai sasaran yang tertentu pada anggota tubuh lawan. Jenis –…