Smangat pagi anak-anak…..
Assalamualaikum wr wb
Kali ini bu prapti akan melanjutkan penyampain materi seni pedalangan pada mata pelajaran Kesenian Daerah, yaitu tentang perangkat pertunjukan yang digunakan pada saat pementasan wayang kulit.
Jangan lupa siapkan buku catatan kalian agar lebih mudah bagi kalian ketika akan mempelajarinya.
Untuk lebih jelasnya silahkan kalian melihat video berikut ini…
Demikian tadi video pembelajaran yang bu prapti sampaikan kali ini…semoga bermanfaat untuk kalian, ada kurang lebihnya bu prapti mohon maaf…Wassalamualaikum wr wb